Jajaran Imigrasi Kelas I Manado saat konferensi Pers akhir tahun 2018. |
Pelayanan Keimigrasian jumlah penerbitan Paspor RI dari tahun 2017 lalu total paspor 13942 dan tahun 2018 menjadi 14210 artinya meningkat naik sebesar 1,92%.
Penolakan penerbitan paspor yang terduga migran non procedural sebanyak 28 orang dan penerbitan unit layanan paspor MPP wale kabasaran kota tomohon sebanyak 772.
Terjadi peningkatan pada Dokumen Ijin Tinggal Terbatas ( ITAS) sebesar 13,50% jumlah 748 orang dari tahun 2017 yang hanya 659 orang.untuk Izin Tinggal Tetap (ITAP) mengalami Penurunan hanya 25 orangdi banding 2017 sebanyak 35 orang.
Sedangkan Izin Tinggal Kunjungan (ITK) orang Asing mengalami Penurunan sebesar 21,43% dari 1045 orang di tahun 2017 menjadi 821 orang yang menggunakan Visa On VOA (VOA) berjumlah 481orang dan warga negara asing terbanyak yang di berikan izin tinggal yakni,di tahun 2017 kebangsaan China(294),Amerika serikat (165) ,Filipina(158),Belanda (140),Turki (122),dan Tahun 2018 Kebangsaan China meningkat (630),Amerika serikat (203),Belanda (171),Filipina(151),Jerman (141).
Perlintasan Di TPI, pada tabun 2018 Sebanyak 3046 orang dan mengalami peningkatan 46,37% dibanding tahun 2017 sebanyak 2081 orang,dan jumlah Perlintasan di TPI Bandar Udara Samratulangi pada tahun 2018 sebanyak 278.036 mengalami peningkatan 66% di banding Tahun 2017 sebanyak 185.256.
secara rinci Pelayanan keimigrasian pada TPI Bandar Udara Samratulangi Manado Pelayanan WNI mulai dari kedatangan sejumlah 14.970 orang dan keberangkatan berjumlah 15.327orang semua total datang dan berangkat adalah 30.297 orang di Tahun 2018. serta Pelayanan WNA kedatangan sejumlah 131.329 orang dan keberangkatan berjumlah 123.521 orang dan total pelayanan WNA datang dan berangkat selama tahum 2018 sejumlah 254.850 orang. Pertumbuhan Wisatawan dari januari - Desember 2017 total 76.021 dan di tahun 2018 119.755 serta peningkatan angka Wisatawan jumlah total 43,734 dengan jumlah total Presentase 57,53%.
Pertumbuhan Tenaga kerja Asing (TKA) tahun 2017 total angka 687 dan Tahun 2018 total 1,031 dan peningkatan orang Asing berjumlah total 344 dengan Presentase 50.07%.
Pertumbuhan Kunjungan Bisnis ditahun 2017 total 1,315 dan di tahun 2018 total 2,010 serta jumlah peningkatan orang asing total 695 dan Presentase 52.85% .
sepuluh negara dengan kunjungan terbanyak yakni tahun 2017 China (63,076), Singapura (2,669),Jerman(1,793),America serikat (1,512),Hongkong (951),Australia (1,028),Swiss (857),italia (868),ingrris (1,029),malaysia (950) dan di tahun 2018 China (107.051),Singapura (2,537), jerman(2,337),American serikat (1,714),Hongkong (1,056),Australia (1,037),Swiss (975), italia (930),inggris(921),malaysia(886).dan kantor imigrasi telah melakukan penolakan kedatangan sebanyak 3 orang karna memberi keterangan tdk benar yakni tidak memiliki visa yang di tentukan sesuai makaud kedatangan nya serta mantan pelaku fedofil (red, pelaku kejahatan seksual terhadap anak).
Penegakan Hukum terkait pengawasan dan Penindakan terhadap keimigrasian yakni penindakan keimigrasian pro justitia tidak ada, tindakan administratif kepada 20 orang WNA yang melakukan pelanggaran.
Dalam rangka pengawasan orang asing telah di bentuk sekretariat timpora ( tim pengawasan orang asing) se-kabupaten/ kota
yaitu manado, tomohon,minahasa,minsel,mitra.
Inovasi Unggulan yang di laksanakan oleh kantor imigrasi kelas I TPI Manado adalah unit layanan paspor di mall kota tomohon yang di resmikan Mentri Pendayaan aparatur Negara dan reformasi birokrasi (menpan RB) dan mentri Hukum dan HAM pada tanggal 21 april 2018 dan sosialisasi keimigrasian,Ruang Ramah Ham bagi masyarakat Berkebutuhan khusus, Lansia, anak, ibu hami, dan Menyusui,serta penghargaan dengan predikat sangat baik dari MenKumHam RI upaya pelaksanaan pelayanan publik berbasis Hak asasi manusia. yang terakhir pagu anggaran dari kantor imigrasi kelas I TPI manado tahun 2018 sebesar Rp. 5.380.398.000 total penggunaan dana.
Perlu diketahui, pelayanan Prima dihari Libur Sabtu dan Bagi Masyarakat Berkebutuhan khusus, Lansia, Anak, Ibu Hamil dan Menyusui, Kantor Imigrasi Sediakan Ruang Ramah HAM.
Editor: Redaksi
Kontributor: Tevri